04 May 2013

10 Hal yang Bisa Membuat Cowok Menangis



Lelaki menangis? Mungkin sesuatu yang jarang terlihat ada seorang lelaki menangis. Menangis akan membuat lelaki itu kelihatan lemah di hadapan wanita. Namun ada kalanya juga lelaki menangis, seperti ketika ia ditinggalkan oleh orang yang paling disayanginya. ketika laki-laki menangis. bukan sebutan cengeng atau kurang jantanlah yang harus dilontarkan padanya.  Tapi lihatlah betapa sangat beratnya dia menahan deritanya,  sehingga dia perlu mengeluarkan air matanya yang berharga itu.
Cobalah perhatikan lelaki yang ada di sekeliling anda, seperti ayah, kakak atau adik lelaki, teman atau suami. Sebenarnya mereka adalah manusia juga yang memiliki emosi dan rasa sehingga akan meneteskan air mata saat mengalami kegalauan ataupun kesedihan yang mendalam. Tetapi semua itu mereka tepis karena kalau menangis mereka akan terlihat bodoh dan tidak macho.  Emosi, suka, gembira, duka, patah hati sebenarnya tidak ada kaitannya dengan macho atau kejantanan. Karena lelaki juga berhak untuk menangis dan itu manuasiawi sekali menyangkut hati dan perasaan, baik untuk meluapkan kegembiraan atau kesedihannya.

Ini dia 10 penyebab yang membuat lelaki tidak mampu lagi  menahan air matanya sehingga membuat dia menangis dirangkum dari beberapa sumber.

1. Kematian Orang yang Dicintai

Siapa yang tidak sedih kehilangan orang yang dicintai? Hal yang sangat normal ketika melihat lelaki menangis saat kehilangan orang dicintainya, baik kekasih, keluarga mahupun teman. Malah terbilang jarang, lelaki yang tidak menangis jika ada orang terdekatnya yang meninggal.

2. Kematian Hewan Peliharaan

Tak hanya manusia, kehilangan hewan kesayangan juga boleh membuat lelaki menitiskan air mata. Hubungan antara hewan kesayangan dan pemiliknya bisasangat dekat, jika dia sudah merawatnya sejak kecil atau banyak menghabiskan masa bersama.

3. Melihat orang yang disayanginya Sengsara

Lelaki tidak akan tahan jika melihat orang-orang yang disayanginya mengalami kesengsaraan. Lelaki bisa menangis ketika melihat kekasihnya terbaring di bilik ICU kerana sakit. Kegagalan menyelamatkan orang-orang tercinta dari situasi buruk, membuatnya kecewa pada diri sendiri dan akhirnya timbul kesedihan yang mendalam.

4.Mengecewakan Keluarga atau Orang Terdekat

Arnold Schwarzenegger di kabarkan sempat menangis saat akan diceraikan isterinya kerana ketahuan berselingkuh. Membuat kekasih atau orang dekatnya kecewa merupakan satu hal yang bisa membuat lelaki menangis. Dibandingkan membuat orang marah, perasaan bersalah akan lebih besar melingkupi dirinya jika orang tersayang jadi kecewa karena perbuatannya.

5.Dicampakkan

Ditinggalkan kekasih karena lelaki lain, akan membuat harga dirinya turun drastis. Dia merasa egonya telah terluka sangat dalam. Pada peringkat kekecewaan dan sakit hati yang sudah parah, lelaki biasanya tidak akan dapat menahan air matanya lebih lama lagi.

6. Team kegemarannya Kalah

Sebagian besar lelaki merupakan peminat berat jenis dan pasukan sukan tertentu. Misalnya sepakbola, badminton, basket atau football. Kecintaan yang fanatik akan team pilihan kadang bisah membuat seseorang bertindak di luar nalar. Termasuk menangis kecewa kerana team jagoannya kalah.

7. Membuat Orang Tuanya Bangga

Baik lelaki maupun wanita, pasti berkeinginan membuat orang tuanya bangga. Tapi bagi lelaki, ada perasaan emosional tersendiri yang lebih kuat apabila melihat rona bahagia di mata orang tuanya. Hal ini karena secara sosial lelaki memang biasanya lebih dituntut untuk menjadi kebanggaan keluarga.

8. Ketika lamarannya diterima

Tidak ada jawaban yang lebih diinginkan lelaki selain kata: �ya, aku bersedia� ketika dia melamar kekasihnya. Air mata lelaki tidak hanya keluar pada saat sedih saja, tetapi juga saat dia merasakan kebahagiaan yang luar biasa. Salah satunya, saat menikahi wanita yang dicintainya.

9. Saat Menikah

Walaupun lebih sering wanita yang menangis saat mengucap janji suci di depan penghulu atau pendeta, lelaki juga bisa menitiskan air mata di salah satu momen paling penting dalam hidupnya ini. Ada ketegangan dan rasa emosional tersendiri ketika seseorang akan melangkah ke dunia baru dalam hidupnya.

10. Kelahiran Anak Pertama

Banyak lelaki yang merasa bangga apabila melihat kelahiran anak pertamanya. Perasaan bahagia biasanya akan semakin kuat ketika ia menyaksikan prosesi dari awal sampai bayinya lahir.

10 Film Yang Meminta Tumbal Nyawa Saat Produksinya


Banyak adegan berbahaya yang dilibatkan dalam adegan filem, terutama di filem eksyen dan petualangan, tidak sedikit yang menggunkan adegan asli, tanpa efek komputer. Meski kebanyakan adegan berbahayanya asli lalau di tambah-tambahin dengan efek komputer agar lebih dsayat..

10. Twilight Zone

Korban: Vic Morrow dan aktor cilik Myca Dinh Le (umur 7) dan Renee Shin-Yi Chen (umur 6).
Selama segmen film yang diarahkan oleh John Landis pada 23 Juli 1982, aktor
Vic Morrow dan aktor cilik Myca Dinh Le (umur 7) juga Renee Shin-Yi Chen (umur 6) meninggal dalam kecelakaan yang melibatkan sebuah helikopter yang digunakan. Helikopter yang telah berada di ketinggian hanya 25 kaki (8 meter), terlalu rendah untuk menghindari ledakan yang digunakan pada pembuatan ledakan.
Kecelakaan ini menyebabkan larangan terhadap dunia film untuk melarang anak2 terlibat dalam kegiatan berbahaya di film.

9. Top Gun

Korban: Art Scholl.
Pilot aerobatic terkenal, Art Scholl, yang direkrut untuk melakukan penerbangan di film untuk menghasilkan gambar yg sempurna untuk film. Di dalam naskah Art scholl disuruh untuk melakukan flat spin, tetapi Scholl tidak dapat mengendalikan dan akhirnya pesawat yg diterbangkannya jatuh ke Samudra Pasifik di bagian selatan pantai California. Penyebab kecelakaan tetap tidak diketahui. Top Gun didedikasikan untuk mengingat Art Scholl.

8. The Return of the Musketeers

Korban: Roy Kinnear.
Pada 20 September 1988, Madrid, Spanyol, aktor Roy Kinnear patah tulang pinggangnya setelah jatuh dari kuda lalu dia tak dapat ditolong lagi.

7. The Flight of the Phoenix

Korban: Paul Mantz.
Di film produksi 1965, Paul Mantz tidak menggunakan stunt untuk menerbangkan pesawat asli untuk hasil film yang maksimal, tetapi dia melakukan kesalahan pada saat manuver take-off.

6. Jumper

Korban: David Ritchie.
Untuk pembuatan set di salah satu adegan Samuel Jackson, menggunakan bahan2 campuran dari pasir, tanah dan es...
Crew produksi David Ritchie tertimpa pasir beku dan tanah yang ingin di bongkar di salah satu set outdoor, dimana cuaca disaat itu pun lagi dingin2nya.

5. xXx

Korban: Harry L O'connor.
Salah satu stunt Van Diesel untuk melakukan parasailing, tetapi naas karena tertabrak jembatan.

4. The Final Season

Korban: Roland Schlotzhauer.
Kameramen terkenal yang selalu mengambil gambar berkualitas dari helikopter, naas dibulan oktober 2007, helikopter yg digunakan untuk mengambil gambar di film ini terjatuh.

3. Troy

Korban: George Camilleri.
Stuntman dari Brad Pitt patah tulang kakinya pada saat melakukan adegan, dan tidak tertolong lagi ketika dibawa ke RS karena pembekuan darah di lukanya.

2. The Crow

Korban: Brandon Lee (Putra Bruce Lee).
Pada tanggal 31 Maret 1993 di North Carolina studios, Wilmington NC.
Pada sisa 8 hari untuk penyelesaian film tersebut, ada set dimana Lee (Eric Draven) menyaksikan tunangannya akan diperkosa oleh Michael Masse..
didalam set itu Michal masse menembak Eric Draven dan ternyata senjatanya terisi dengan peluru asli.

1. Enter the Dragon

Korban: Bruce Lee.
Sedang menyelesaikan dubing di film tersebut, dia tewas di kamar mandi karena pembengkakan otaknya. Banyak spekulasi yg beredar bahwa dia tewas karena dikasi racun atau karena ganja.


6 Alasan Mengapa Tes Darah itu Penting


Masih banyak anggapan, bahwa fungsi tes darah bukan hanya untuk mengetahui golongan darah. Karenanya cukup sekali, dan biasanya untuk keperluan mengurus kartu identitas saja. Padahal tes darah reguler juga penting dilakukan untuk memantau kesehatan tubuh.

Jadi bukan sekadar sebagai penguji kolesterol, asam urat, atau diabetes. Pasalnya, ada penyakit tertentu yang tidak menimbulkan gejala, tapi dapat dideteksi melalui tes darah. Berikut 6 alasan pentingnya tes darah.



1. Menghitung total darah
Jumlah total darah akan memberitahu semua statistik vital tubuh. Misalnya, jumlah hemoglobin untuk mengetahui apakah Anda menderita anemia atau tidak, jumlah trombosit untuk mengetahui pembekuan darah dan sel darah putih untuk mengetahui infeksi dalam tubuh.

2. Infeksi
Jika Anda memiliki infeksi, hepatitis atau sifilis, sebaiknya Anda menjalankan tes darah reguler. Hal ini dikarenakan penyakit tersebut bukanlah bawaan dari lahir.

3. HIV
Virus mematikan Human Immunodeficiency Virus hanya dapat ditemukan melalui tes darah rutin. Tes darah secara dini, akan membuat penderita lebih waspada dan mengetahui pengobatan apa yang harus dilakukan.

4. Gula darah
Diabetes memang dapat dilihat dari beberapa gejala, seperti haus, mudah lelah dan gampang mengantuk. Meski begitu, gula darah tetap masih dibutuhkan, tujuannya adalah untuk memantau tingkat kadar gula darah.

5. Kelenjar gondok
Banyak anak muda yang menderita gangguan tiroid atau kelenjar gondok. Ini disebabkan oleh gaya hidup yang tidak sehat. Sehingga, dengan melakukan tes darah rutin gejala tiroid dapat dideteksi lebih awal.

6. Kanker
Kanker sering dideteksi lewat tes darah normal. Jika jumlah hemoglobin abnormal, atau sel darah putih tinggi, ini bisa menunjukkan karsinoma atau pertumbuhan sel kanker dalam tubuh.
 
 
 

10 Penelitian Psikologi Paling Aneh


1. Berjalan Lebih Cepat

Dari tahun 1994, hari ini, kita berjalan 10% lebih cepat. Tidak jelas mengapa hal ini begitu penting, sehingga membuat Richard Wiseman membandingkan hasil penelitian tentang kecepatan berjalan manusia sejak tahun 1994. Orang-orang dari 35 kota dimasukkan dalam penelitian tersebut. Kita tahu bahwa hari ini kita hidup jauh lebih cepat dari sebelumnya dan hasil penelitian membuktikannya, bahwa orang berjalan tercepat ada di ibukota bisnis Singapura. Berapa sebenarnya luas ibu kota Singapura?
 

2. Air Mani Sebagai Obat Depresi

Para peneliti tidak pernah mengumumkan apa yang memotivasi mereka melakukan studi ini, tetapi mereka berdua adalah pria dan kita bisa menebak itu. Mereka terinspirasi oleh sebuah penelitian dari tahun 1986 yang menyatakan bahwa prostaglandin, sebuah komponen yang terkandung dalam air mani, sebenarnya bisa berguna dalam mengobati depresi. Namun, penelitian mereka berakhir dengan pertanyaan dari pada jawaban dan sekarang mereka berniat untuk melangkah lebih jauh dengan itu.
 

3. Hubungan antara Empati dan Wajah

Menurut penelitian ini, orang yang sering menunjukkan empati satu sama lain, bisa berkembang menjadi memiliki kesamaan atau kemiripan wajah satu sama lain dari waktu ke waktu. Robert Zajonc dan rekan-rekannya membuktikan bahwa pasangan yang sudah menikah memiliki kemiripan satu sama lain seiring dengan bertambahnya usia mereka. Alasan yang mungkin adalah diet, lingkungan, kecenderungan dan empati. Para penulis percaya bahwa empati adalah alasan yang membentuk wajah mereka tampak lebih mirip.
 

4. Kekuatan Menatap

Kekuatan sugesti memang sangat populer saat ini. Mungkin teori ini benar. Kelompok Ilmuwan telah membuktikan bahwa jika anda memegang tas di tangan sambil terpaku menatap seseorang, jika tas tersebut jatuh, orang yang anda tatap adalah orang pertama yang akan membantu Anda. Namun, mereka tidak akan merasakan kekuatan sugesti anda. Mungkin tatapan itu hanya akan membuat mereka berpikir bahwa anda gila dan lagi butuh bantuan.
 

5. Anjing sebagai Solusi Kekakuan Berbicara

Psikolog Hart dan Boltz pada tahun 1993 menemukan bahwa orang yang memelihara anjing memiliki kemampuan berbicara lebih dengan orang lain dibandingkan dengan orang rata-rata (yang tidak memelihara anjing). Masalahnya adalah: Anjing. Ok, begini, jika mereka kumpul bareng, para pemilik mobil misalnya, akan lebih banyak berbicara tentang mobil, para pemain sepak bola akan lebih banyak berbicara tentang sepak bola. Lalu, ngapain mereka memilih pemilik anjing? - masih misteri!
 

6. Makan Anjing

Masih tentang anjing yaitu studi psikologi hubungan antara manusia dan anjing. Penelitian ini membuktikan bahwa tergantung pada status sosial-ekonomi dan budaya apakah seseorang memutuskan untuk memakan anjing perliharaan mereka sendiri ketika anjing itu mati. Anda akan terkejut mengetahui bahwa rata-rata warga Amerika adalah mereka yang lebih mungkin untuk mencicipi kelezatan lauk yang terbuat dari hewan peliharaan mereka. Kasihan sekali warga Amerika dan Brazil, sedangkan Cina - you know-lah - tidak dimasukkan dalam penelitian ini.
 

7. Meneliti Sendiri Penyakit Stroke yang Dideritanya

Meskipun subjek penelitian tidak aneh, namun orang ini mempelajari stroke pada otaknya sendiri dan layak mendapat tempat dalam daftar penelitian psikologi aneh. Alan Hobson, seorang peneliti seputar klenik-klenik tidur dan mimpi ini mengalami stroke di pangkal otaknya pada tahun 2001 dan memutuskan untuk mendokumentasikan rincian tentang apa yang ia rasakan. Penelitian ini menjadi lebih aneh setelah anda tahu bahwa subjek Alan Hobson sebelum terkena stroke bukanlah manusia tetapi... Kucing.
 

8. Percobaan Kencing

Penelitian aneh ini termotivasi oleh banyaknya diskusi tentang etika dalam studi psikologi. Pada tahun 1976, Middlemist, Knowles & Hal menguji bagaimana kecepatan dan cucuran air kencing laki-laki yang buang air kecil di WC umum dipengaruhi oleh invasi ruang pribadi. Sangat misterius apa yang membuat mereka ingin tahu tentang hal ini, tetapi mereka menyelesaikan studi tersebut dan mendapatkan hasil:
 
Orang-orang memilih kencing tidak berdiri di samping orang lain yang sedang kencing; dan orang-orang yang kencing berdiri di dekat orang lain yang sedang kencing, semakin lama waktu yang mereka perlukan untuk memulai kencing dan semakin pendek cucuran air kencing mereka.
 

9. Percobaan Menggelitik dengan Subjek Anak Sendiri

Kita tahu bahwa jika seseorang mengorek-ngorek telapak kaki atau area di bawah ketiak anda maka secara spontan anda akan merasa tergelitik. Tapi Profesor Clarence Leuba ingin tahu apakah reaksi menggelitik adalah respon bawaan atau bukan. Penelitian ini menjadi aneh ketika ia memutuskan untuk menggunakan anak-anaknya sendiri sebagai subyek percobaan. Dia menggelitik dan melacak reaksi mereka setiap hari. Sayangnya, suatu hari ia lupa seluruh protokol dan percobaan itupun hancur. Bagaimanapun, dia akhirnya berhasil sampai pada sebuah kesimpulan bahwa reaksi menggelitik itu adalah respon bawaan.
 

10. Proyek Merpati

Penelitian ini tidak hanya aneh, tapi juga bodoh. Sulit dipercaya bahwa seseorang telah memutuskan untuk melakukan sesuatu seperti ini. BF Skinner, seorang pelatih binatang punya ide bagus bagaimana memandu rudal-rudal yang mungkin kehilangan target. Ide jeniusnya adalah menginstal perangkat yang mampu melihat dengan jelas, yang akan memandu rudal itu. Dan pilihannya adalah merpati, dia percaya pada kemampuan merpati menggerakkan moncong rudal yang kehilangan target tersebut.
 

10 Karakter Film Hollywood yang Ada di Kehidupan Nyata


Kadang kita sering menonton film Hollywood yang menarik baik itu berupa ceritanya maupun para karakternya, ternyata tidak semua karakter film Hollywood hanya fiksi belaka, bahkan mereka ada di kehidupan nyata. Berikut adalah karakter-karakter dari film yang pasti kalian semua sudah pernah nonton & lihat aksinya:

1. John McClane - Die Hard 1-4 (1988-2007)
Dalam kehidupan nyata: Ken Hammond
http://hermawayne.blogspot.com
Kejadian dalam film Die Hard tidak hanya sebuah cerita dalam film saja, karena seorang polisi yang berasal dari Utah bernama Ken Hammond pernah mengalami kejadian baku tembak seperti di film tersebut. Cerita bermula ketika dia sedang bersama istrinya yang hamil, setelah itu beberapa orang bersenjata menembaki pelanggan department store di Salt Lake City. Hammond memberitahu istrinya untuk bersembunyi, lalu dia mengambil senjatanya dan membantu menembak para penjahat tersebut. "Saya punya senjata dan saya berpikir bahwa saya harus melakukan sesuatu. Tidak peduli dimana saya, jika saya bisa melindungi orang sebanyak mungkin dan mencegah pembunuhan, saya harus melakukannya", ujar Hammond yang memiliki kesamaan dengan karakter utama di film tersebut.

2. Jack Sparrow - Pirates of the Caribbean (2003-2007)
Dalam kehidupan nyata: John Rackham (Calico Jack)
http://hermawayne.blogspot.com
Rackham adalah seorang bajak laut pada abad ke 18 yang mengenakan palaian (calico) dan sering terlibat perselisihan cinta dengan beberapa wanita seperti halnya Jack Sparrow. Salah satu wanita itu adalah Anne Bonny yang menggunakan pakaian pria untuk mengelabui para bajak laut ketika dia berada di kapal para bajak laut, kejadian ini serupa dengan cerita yang ada pada film tersebut. Sayangnya, pada akhir cerita, Rackham tidak kembali dari kematiannya (tidak seperti Jack Sparrow), dia malah ditangkap oleh pemerintah Inggris dan digantung di Port Royal. Tubuhnya dimasukan ke dalam kandang dan dibiarkan membusuk.

3. Doc Emmet Brown - Back to the Future 1-3 (1985-1990)
Dalam kehidupan nyata: Ronald Mallett
http://hermawayne.blogspot.com
Mallett, profesor dari Universitas Kentucky, kehilangan ayahnya ketika dia masih kecil. Sejak saat itu dia terinspirasi oleh novel Herbert Wells "The Time Machine", dia berjuang untuk menghidupkan kembali ayahnya dengan sebuah ide perjalanan waktu. "Saya pikir jika saya bisa menciptakan mesin waktu, saya akan kembali ke masa lalu dan bertemu dengan ayah saya lalu memperingatkan kepadanya tentang hidupnya di masa mendatang". Sejauh ini Mallett hanya mendapatkan ide tentang perputaran laser yang membuka warp pada ruang tertentu. Perangkat tersebut mungkin dapat menggambarkan tentang pengoperasian mesin yang lebih modern yaitu mobil "DeLorean" yang dipakai pada film tersebut.

4. Lara Croft - Tomb Rider (2001), The Cradle of Life (2003)
Dalam kehidupan nyata: Sue Hendrickson
http://hermawayne.blogspot.com
Hendrickson adalah seorang pemburu amatir untuk fosil, arkeolog dan penjelajah laut. Dia menemukan fosil paus pada gurun di Peru, menemukan kupu-kupu 23 juta tahun dalam batu ember, menyelam untuk menemukan mutiara di kepulauan Karibia, mengungkap harta Mesir dekat Alexandria, menemukan porselen Cina yang berusia 400 tahun dan pada tahun 1990 menemukan kerangka terbesar Tyrannosaur pada saat itu. "Saya hanya melakukan segala sesuatu yang saya mimpikan ketika masih kecil seperti menggali kerangka dinosaurus, pencarian kapal tenggelam di dasar laut". Tapi bagaimanapun, Hendrickson ternyata tidak memakai kostum kulit ketat seperti Lara Croft.

5. James Bond - All Movie of James Bond (1962-2006)
Dalam kehidupan nyata: Sidney Reilly
http://hermawayne.blogspot.com
Pada awal abad 20 di bidang spionase, tak seorang pun bisa dibandingkan dengan Sidney Reilly, awalnya Rusia yang secara simultan bekerja untuk 4 negara. Dia melakukan tugas yang luar biasa dalam hal mengubah penampilannya untuk menyamar layaknya agen, dia selalu identik dengan pembunuhan, uang, dan perempuan. Reilly dengan sukacita melanjutkan perjalanan ke Moskow pada tahun 1918 untuk membunuh Lenin dan dengan antusiasme yang sama merayu istri Menteri Rusia untuk mendapatkan informasi tentang pasokan senjata ke Jerman. Sayangnya, Rusia menangkapnya dan mengeksekusinya pada tahun 1925.

6. Rocky Balboa - Rocky 1-6 (1976-2006)
Dalam kehidupan nyata: Chuck Wepner
http://hermawayne.blogspot.com
"Sepanjang hidup saya, saya sudah berusaha untuk bertahan hidup. Jika saya bisa mengatasinya di Korps Marinir, saya pikir saya akan bisa hidup lebih lama untuk bertanding melawan Ali". Wepner, petinju dari New Jersey, pada akhir kariernya mendapat kesempatan yang luar biasa untuk memperjuangkan gelar juara dengan Muhammad Ali. Tidak ada yang percaya pada dirinya, tetapi walau dia dipukuli hingga ronde ke 15, dia masih tetep berdiri. Setelah itu, kemenangan diberikan kepada Ali untuk KO teknis. Wepner bahkan berhasil meng-KO Ali di ronde 9. "Hei, saya membuatnya jatuh!", katanya kepada pelatihnya, Bufano, selama istirahat. "Bagus, tapi dia terlihat sangat kesal sekarang".

7. Indiana Jones - Indiana Jones 1-4 (1981-2008)
Dalam kehidupan nyata: Hiram Bingham III
http://hermawayne.blogspot.com
Bingham adalah seorang arkeolog yang berani menantang maut dan paling ekstrim yang pernah ada. Ia menggabungkan kecerdasan luar biasa (dia lulus dari Harvard, Yale dan Berkeley) dengan semangat untuk berpetualang (dia adalah seorang pilot selama Perang Dunia II). Pada tahun 1911, Bingham tengah menjajaki Andes untuk mencari kota Inca yang hilang, Machu Picchu, dan bahkan menulis sebuah buku best-seller. "Tiba-tiba aku melihat dinding rumah yang hancur. Sepertinya terjadi berabad-abad yang lalu, sebagian bangunan tertutup oleh pohon dan lumut, tetapi dalam bayangan, antara semak bambu dan anggur muncul dinding granit putih", ujarnya ketika melakukan petualangannya.

8. Danny Ocean - Ocean's Eleven (1960&2001), Ocean's Twelve (2004), Ocean's Thirteen (2007)
Dalam kehidupan nyata: Victor Lustig
http://hermawayne.blogspot.com
Apakah Anda berpikir bahwa mencuri kekayaan dari kasino Las Vegas adalah sebuah masalah besar? Kemudian cobalah untuk menjual Menara Eiffel kepada pembeli besi tua. Itu bukan satu-satunya hal yang Victor Lustig berhasil loloskan. Dia memiliki 45 nama palsu, bisa sempurna berbicara 5 bahasa asing dan ditangkap 50 kali hanya di Amerika Serikat. Lahir di Bohemia, tanpa diragukan lagi dia adalah penjahat terbesar yang pernah ada. Lustig bahkan mendapatkan $5000 dari legenda mafia Al Capone. Sepertinya dia lebih hebat dibanding karakter yang ada dalam film tersebut.

9. Clarice Starling - The Silence of the Lambs (1991), Hannibal (2001)
Dalam kehidupan nyata: Candice DeLong
http://hermawayne.blogspot.com
Starling mungkin bisa disamakan dengan DeLong dengan 20 tahun berkarir di bidang pelayanan federal. Sebagai agen operasi dan psikolog kriminal, dia melacak teroris, menangkap pembunuh berantai dan bahkan membantu untuk merebut Theodore Kaczynski (teroris yang dikenal sebagai Unabomber). "Sebagian besar agen memiliki tujuan tertentu: untuk mengejar buronan kelas A, untuk menangkap beberapa teroris yang berbahaya atau untuk menyelamatkan seorang anak dari penculik. Saya melakukan semuanya", ujar DeLong setelah ia pensiun.

10. Quint - Jaws (1975)
Dalam kehidupan nyata: Frank Mundus
http://hermawayne.blogspot.com
Lupakan pukat, jaring, dan alat lainnya untuk menangkap ikan, jika anda ingin menangkap ikan pemakan manusia raksasa, hubungi Frank. Dia menjadi pemburu hiu profesional sejak 1951 dan sekali menangkap ikan hiu, dia mendapatkan hiu putih seberat 1350 kilo hanya 20 meter dari pantai Amagansett di negara bagian New York. "Pada musim panas yang sama saya menangkap ikan besar lain di sana, tetapi pihak berwenang mengatakan kepada saya untuk tutup mulut saja mereka tidak ingin mengusir para wisatawan", seperti dalam film.

9 Cara Tepat Berhenti Berpikir Negatif


Untuk sebagian besar dari kita, berpikir negatif mungkin sudah menjadi bagian dari diri. Ketika hal-hal tidak sesuai rencana, kita dengan mudah merasa depresi dan tidak bisa melihat sisi baik dari kejadian tersebut.

Berpikiran negatif tidak membawa kemana-mana, kecuali membuat perasaan tambah buruk, yang lalu akan berakibat performa kita mengecewakan. Hal ini bisa menjadi lingkaran yang tidak berujung.

Jessica Padykula menyarankan sembilan teknik untuk mencegah dan mengatasi pikiran negatif yang adalah sebagai berikut:

1. Hidup di saat ini
Memikirkan masa lalu atau masa depan adalah hal yang sering membuat kita cemas. Jarang sekali kita panik karena kejadian masa sekarang. Jika Anda menemukan pikiran anda terkukung dalam apa yang telah terjadi atau apa yang belum terjadi, ingatlah bahwa hanya masa kini yang dapat kita kontrol.

2. Katakan hal positif pada diri sendiri
Katakan pada diri Anda bahwa Anda kuat, Anda mampu. Ucapkan hal tersebut terus-menerus, kapanpun. Terutama, mulailah hari dengan mengatakan hal positif tentang diri sendiri dan hari itu, tidak peduli jika hari itu Anda harus mengambil keputusan sulit ataupun Anda tidak mempercayai apa yang telah Anda katakan pada diri sendiri.

3. Percaya pada kekuatan pikiran positif
Jika Anda berpikir positif, hal-hal positif akan datang dan kesulitan-kesulitan akan terasa lebih ringan. Sebaliknya, jika Anda berpikiran negatif, hal-hal negatif akan menimpa Anda. Hal ini adalah hukum universal, seperti layaknya hukum gravitasi atau pertukaran energi. Tidak akan mudah untuk mengubah pola pikir Anda, namun usahanya sebanding dengan hasil yang bisa Anda petik.

4. Jangan berdiam diri
Telusuri apa yang membuat Anda berpikiran negatif, perbaiki, dan kembali maju. Jika hal tersebut tidak bisa diperbaiki lagi, berhenti mengeluh dan menyesal karena hal itu hanya akan menghabiskan waktu dan energi Anda, juga membuat Anda merasa tambah buruk. Terimalah apa yang telah terjadi, petik hikmah/pelajaran dari hal tersebut, dan kembali maju.

5. Fokus pada hal-hal positif
Ketika kita sedang sedang berpikiran negatif, seringkali kita lupa akan apa yang kita miliki dan lebih berfokus pada apa yang tidak kita miliki. Buatlah sebuah jurnal rasa syukur. Tidak masalah waktunya, tiap hari tulislah lima enam hal positif yang terjadi pada hari tersebut. Hal positif itu bisa berupa hal-hal besar ataupun sekadar hal-hal kecil seperti 'hari ini cerah' atau 'makan sore hari ini menakjubkan'. Selama Anda tetap konsisten melakukan kegiatan ini, hal ini mampu mengubah pemikiran negatif Anda menjadi suatu pemikiran positif. Dan ketika Anda mulai merasa berpikiran negatif, baca kembali jurnal tersebut.

6. Bergeraklah
Berolahraga melepaskan endorphin yang mampu membuat perasaaan Anda menjadi lebih baik. Apakah itu sekadar berjalan mengelelingi blok ataupun berlari sepuluh kilometer, aktifitas fisik akan membuat diri kita merasa lebih baik. Ketika Anda merasa down, aktifitas olahraga lima belas menit dapat membuat Anda merasa lebih baik.

7. Hadapi rasa takutmu
Perasaan negatif muncul dari rasa takut, makin takut Anda akan hidup, makin banyak pikiran negatif dalam diri Anda. Jika Anda takut akan sesuatu, lakukan sesuatu itu. Rasa takut adalah bagian dari hidup namun kita memiliki pilihan untuk tidak membiarkan rasa takut menghentikan kita.

8. Coba hal-hal baru
Mencoba hal-hal baru juga dapat meningkatkan rasa percaya diri. Dengan mengatakan ya pada kehidupan Anda membuka lebih banyak kesempatan untuk bertumbuh. Jauhi pikiran 'ya, tapi...'. Pengalaman baru, kecil atau besar, membuat hidup terasa lebih menyenangkan dan berguna.

9. Ubah cara pandang
Ketika sesuatu tidak berjalan dengan baik, cari cara untuk melihat hal tersebut dari sudut pandang yang lebih positif. Dalam setiap tantangan terdapat keuntungan, dalam setiap keuntungan terdapat tantangan.

Sumber: http://unik77.blogspot.com

Ini yang Terjadi Pada Darah Saat Sedih, Takut, Cinta, dan Doa


Sebuah penelitian dilakukan oleh pakar EFT (Emotional Freedom Techniques) untuk menunjukkan bagaimana kondisi darah manusia disaat normal, sedih, gembira, jatuh cinta dan saat berdoa.

Pakar EFT yang bernama Dr. Felicy tersebut mengambil sampel darah seorang pasien bernama Rebecca, kemudian memotretnya dengan menggunakan �darkfield microscope� yang dihubungkan dengan monitor komputer.

Dan tampaklah perubahan drastis pada darah Rebecca tersebut setiap kali emosinya berubah. Berikut ini adalah foto darah seorang Rebecca sebelum dan sesudah melakukan EFT.

 
1. Kondisi darah saat sedih
Rebecca melakukan EFT dengan mengundang emosi �sedih� dengan cara memikirkan saat-saat sedih sampai dia menangis, lalu sang pakar EFT mengambil sampel darahnya. Kondisi darah saat sedih,Sel darah begerak cepat dan berbentuk air mata



2. Kondisi darah saat merasakan cinta
Lalu Rebecca menggunakan EFT untuk mengundang energi �cinta� untuk memasuki tubuh dan darahnya. Dan seketika darahnya kembali normal, dan sel-sel darah bergerak dengan indah dan timbul substansi yang berkilauan dalam cairan darah. Kondisi darah saat merasakan cinta,Sel darah bergerak pelan dan cenderung berkumpul



3. Kondisi darah saat merasa takut
Satu kenyataan menarik pada sampel darah saat �sedih� terjadi perubahan seperti pada sampel darah saat �merasakan cinta�. Jadi walaupun darah itu sudah meninggalkan tubuh Rebecca ia tetap masih berhubungan dengan pemiliknya.

Kemudian seorang Rebecca mengundang rasa takut dan memikirkan kejadian menakutkan yang pernah ia alami. Dan sel-sel dalam darahnya bergerak tidak beraturan dengan sangat cepat dan terlihat berjauhan. Mungkin ini adalah akibat dari produksi adrenalin sebagai reaksi normal atas rasa takut. Kondisi darah saat merasa takut,Sel darah bergerak tidak beraturan dan berjauhan dengan sangat cepat



4. Kondisi darah saat berdoa
Lalu Rebecca mecoba untuk memikirkan �sifat feminine Tuhan�, yang dalam keyakinan agamanya ia sebut �divine mother�, sifat penyayang, penyantun dan pemelihara. Dan memohon kepada-Nya untuk menyalurkan energi feminine itu kedalam tubuh dan darahnya. Saat berdoa tersebut, Rebecca merasakan seperti ini,

�saya merasakan gelombang energi yang begitu besarnya menyelimuti diri saya, saya sampai menangis bahagia karenanya� Saat sampel darah Rebecca diambil setelah berdoa dan merasakan pengalaman religius itu, kemudian dilihatkan dibawah mikroskop yang dihubungkan dengan komputer, semua yang hadir dilaboratorium itu seketika terdiam dan terpana karena melihat kondisi darah yang sama sekali berbeda dengan yang lain.

Kondisi darah saat berdoa,Timbul substansi putih berkilauan, darah bergerak pelan dan sangat teratur.  Cairan darahnya sangat cerah, gerakan sel darah sangat tenang seakan bergerak dengan penuh kedamaian, muncul banyak substansi yang berkilauan. Di dalam sel darah terdapat substansi yang bercahaya dan berdenyut seperti denyutan jantung mini.



Jadi setiap inci dari tubuh kita, bahkan darah pun bisa berubah sesuai dengan emosi kita.. so, emosi kita mempengaruhi kesehatan kita juga.
 
 
 
◄ Posting Baru Posting Lama ►
 

Copyright © 2012. O-Coy Blog - All Rights Reserved Template IdTester by Blog Bamz